Menjaga air kolam renang tetap jernih, bersih, dan aman tidak bisa hanya mengandalkan obat kolam saja. Sistem filtrasi memegang peran utama. Di antara banyak merek yang beredar, filter kolam renang Hayward dikenal sebagai salah satu yang paling stabil, awet, dan minim masalah dalam jangka panjang.
Di Jasapembuatanlapangan.id, kami jual filter kolam renang Hayward original dengan garansi resmi, kami merupakan supplier langsung dari pabrik yang siap memberikan penawaran harga terbaik, lengkap dengan dukungan teknis dan layanan purna jual.
Produk yang kami tawarkan bukan sekadar alat, tapi solusi jangka panjang untuk kolam renang rumah, villa, hotel, maupun kolam komersial. Anda dapat menghubungi tim kami melalui nomor 0812-3123-3022.
Hayward sendiri merupakan brand global asal Amerika Serikat yang sudah puluhan tahun fokus di industri peralatan kolam renang. Kualitas material, presisi desain, dan performanya menjadikan filter Hayward sebagai pilihan favorit kontraktor dan teknisi kolam renang profesional.
Artikel ini akan membahas mengapa sand filter Hayward adalah pilihan terbaik, seri yang paling populer, harga sand filter hayward, serta tempat membeli sand filter kolam renang Hayward yang terpercaya.
Mengapa Filter Kolam Renang Hayward Banyak Dipilih?

Banyak orang tertarik pada harga, tetapi yang lebih penting dari itu adalah kualitas dan hasil kinerjanya, serta ketahanannya dalam operasi. Sand filter kolam renang Hayward dirancang untuk bekerja stabil dalam jangka waktu lama, bahkan pada penggunaan intensif.
Beberapa keunggulan utama yang membuat pool filter Hayward unggul:
- Tabung filter dari bahan thermoplastic atau fiberglass reinforced yang kuat, tahan tekanan, dan tidak mudah retak
- Tekanan kerja stabil sehingga aliran air akan stabil dan konsisten
- Desain internal presisi untuk distribusi air dan pasir yang merata
- Perawatan mudah, dirancang dengan sangat cermat, sehingga cukup melakukan dengan backwash rutin
- Efisiensi penyaringan tinggi, mampu menangkap partikel kotoran kecil yang membuat kolam renang mendapatkan pembersihan yang efektif
Dengan sistem filtrasi yang baik, air kolam tidak hanya terlihat jernih, tetapi juga lebih sehat dan nyaman digunakan.
Seri Sand Filter Hayward Paling Populer di Pasaran

Berikut beberapa seri sand filter kolam renang Hayward yang paling banyak dicari dan digunakan, termasuk yang tersedia di Jasapembuatanlapangan.id.
Hayward Sand Filter S220T
Seri ini sangat populer untuk kolam renang rumah tinggal hingga semi-komersial.
Spesifikasi umum:
- Diameter filter ± 22 inci
- Menggunakan pasir silika standar
- Top mount valve (katup di atas)
- Cocok untuk kolam ukuran kecil–menengah
Kelebihan utama S220T adalah stabil, awet, dan mudah perawatan, sehingga sering dipilih untuk penggunaan jangka panjang.
Hayward Pro Series Top Mount
Ini adalah salah satu lini paling terkenal dari Hayward.
Fitur unggulan:
- Tangki filter berbahan corrosion-proof polymeric
- Dirancang tahan cuaca ekstrem
- Distribusi aliran air merata ke seluruh media pasir
- Valve multiport presisi tinggi
Seri ini dikenal sangat minim bocor dan minim penurunan performa, bahkan setelah bertahun-tahun digunakan.
Hayward Type S-244T
Jika kolam renang kamu berukuran lebih besar, seri ini layak dipertimbangkan.
Karakteristik:
- Diameter ± 24 inci
- Kapasitas filtrasi lebih besar
- Cocok untuk kolam pribadi besar atau kolam komersial kecil
- Struktur tangki lebih tebal dan kokoh
Seri S-244T sering dipilih karena daya tahannya tinggi dan aliran air tetap optimal.
Hayward SwimPro S230 T EXP
Seri ini dikenal sebagai filter yang seimbang antara performa dan efisiensi.
Keunggulan:
- Desain tangki modern dan kuat
- Efisiensi penyaringan tinggi
- Cocok untuk penggunaan reguler hingga intensif
- Mudah diintegrasikan dengan pompa Hayward maupun merek lain
Banyak pengguna memilih SwimPro karena hasil filtrasi konsisten dan umur pakai panjang.
Selain itu masih banyak lagi seri sand filter hayward yang kami jual, daripada Anda bingung memilih sand filter jenis apa, ada baiknya Anda langsung menghubungi tim kami di nomor 0812-3123-3022 untuk berkonsultasi secara gratis.
Kualitas Unggul Membuat Filter Kolam Renang Hayward Banyak Digemari
Jika melihat dari sisi teknis, filter kolam renang Hayward dirancang dengan sangat profesional dan pengalaman.
Beberapa detail teknis yang menjadi nilai tambah jika Anda menggunakan pompa ini:
- Sistem lateral internal yang merata untuk mencegah channeling pasir
- Tekanan kerja optimal sehingga tidak membebani pompa
- Kompatibel dengan pasir silika atau media filter tertentu
- Katup multiport yang presisi dan tidak mudah macet
Inilah alasan mengapa banyak teknisi merekomendasikan Hayward untuk proyek kolam renang jangka panjang.
Selain itu banyak sekali fitur atau keunggulan yang ditawarkan oleh Hayward terhadap produk sand filter kolam renang mereka. Berinvestasi untuk sand filter merk Hayward adalah pilihan paling tepat dan bijak.
Berapa Harga Filter Kolam Renang Hayward?

Banyak calon pembeli mencari informasi harga filter kolam renang Hayward sebelum memutuskan untuk membeli. Namun, secara umum, harga sangat bervarias dan bergantung pada tipe dan diameter filter yang akan dipilih, kapasitas kolam renang, dan kebutuhan lainnya yang berkaitan dengan sistem sirkulasi.
Harga filter kolam renang merk Hayward memang lebih tinggi dibanding merk lain, tetapi sebanding dengan kualitas, daya tahan, dan minimnya biaya perbaikan di kemudian hari.
Di Jasapembuatanlapangan.id, kami mampu memberikan harga kompetitif karena kami supplier langsung dari pabrik. Segera konsultasikan kepada kami gratis, kami akan memberikan rekomendasi tipe filter yang benar-benar sesuai kebutuhan kolam Anda.
Jual Filter Kolam Renang Hayward Original dan Bergaransi Resmi

Jika Anda mencari filter Hayward original, tahan lama, dan hasil filtrasi yang konsisten, memilih produk yang tepat sejak awal adalah keputusan terbaik. Kami juga menyediakan filter merk lain seperti sand filter emaux.
Sistem filtrasi yang baik akan:
- Mengurangi pemakaian obat kimia
- Menjaga air kolam tetap jernih lebih lama
- Menghemat biaya perawatan jangka panjang
- Memberikan kenyamanan maksimal bagi pengguna kolam
Untuk informasi harga filter kolam renang Hayward, ketersediaan stok, atau konsultasi teknis, silakan hubungi kami di +62 812-3123-3022.
Kami tidak hanya jual filter kolam renang Hayward, kami juga jual pompa kolam renang hayward untuk Anda yang menginginkan kualitas filtrasi terbaik untuk kolam renang. Kami juga memastikan produk yang Anda beli benar-benar bekerja optimal.
Layanan kami meliputi:
- Konsultasi pemilihan filter
- Penjualan produk original
- Garansi resmi
- Jasa instalasi kolam renang berupa pemasangan dan setting sistem filtrasi
- Perawatan dan penggantian spare part
Sebagai spesialis kolam renang, Jasapembuatanlapangan.id telah menangani berbagai proyek kolam renang rumah, villa, hotel, hingga fasilitas umum.
Jasapembuatanlapangan.id siap menjadi partner terpercaya Anda dalam pembuatan kolam renang, perawatan, serta penyedia aksesoris pendukung seperti pompa, filter, chemical, lampu kolam, tangga, dan alat pembersih lainnya.



